Program Kerja, Struktur Dan Bagan Organisasi – Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berperang di jalan-Nya dalam barisan yang teratur seakan-akan mereka seperti suatu bangunan yang tersusun kokoh. (QS 61:4, Ash Shaff) Program Kerja (PK) adalah amanah organisasi hasil Musyawarah Jama’ah. Jadi Program Kerja bukan merupakan program hasil perencanaan Pengurus Ta’mir Masjid, […]
AD Dan ART Takmir Masjid – Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berperang di jalan-Nya dalam barisan yang teratur seakan-akan mereka seperti suatu bangunan yang tersusun kokoh. (QS 61:4, Ash Shaff) Jama’ah di sekitar Masjid bersatu dalam suatu wadah organisasi yang disebut dengan Takmir Masjid. Organisasi kemasjidan ini harus memiliki aturan main […]
Pengurus Takmir Masjid – Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berperang di jalan-Nya dalam barisan yang teratur seakan-akan mereka seperti suatu bangunan yang tersusun kokoh. (QS 61:4, Ash Shaff) Pengurus Takmir Masjid menjalankan kepemimpinan organisasi. Konsep dasar kepemimpinan adalah pengembanan amanah dan partisipasi, bukan perolehan kekuasaan dan masa bodoh. Pengurus mengemban amanah […]
PEDOMAN PELATIHAN – Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berperang di jalan-Nya dalam barisan yang teratur seakan-akan mereka seperti suatu bangunan yang tersusun kokoh. (QS 61:4, Ash Shaff) Untuk membentuk bunyanun marshush (bangunan yang kokoh) dalam perjuangan Islam diperlukan organisasi dan management yang tangguh serta didukung sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas, […]
Perkaderan Jama’ah Masjid – Kamu adalah umat yang terbak yang dilahirkan untuk manusia, menyuruh kepada yang ma’ruf, dan mencegah dari yang munkar, dan beriman kepada Allah. (QS 3:110, Ali ‘Imran) SDM JAMA’AH MASJID Organisasi Ta’mir Masjid adalah alat perjuangan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan jama’ah. Pencapaian tujuan dilakukan sungguh-sungguh dengan […]